Kakanwil Beri Pembinaan Kepada Guru Agama Dan Pengawas PAK Kemenag Kepulauan Sangihe

Berita Foto :

SANGIHE, SASTALPos.com – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulawesi Utara, H.Anwar Abubakar didampingi Kepala Bidang Pendidikan Kristen Cynthia Evangeline Sepang dan Kepala kantor Kementerian Agama Kepulauan Sangihe  H. Tavip Pakaya memberikan Pembinaan Guru dan Pengawas Pendidikan Agama Kristen se-Kabupaten Sangihe. bertempat di Aula Kantor Kemenag Sangihe. Selasa, (31/08/21).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *