Dibanjiri Ribuan Pemuda GMIST, Tamuntuan Ajak Pemuda Untuk Terus Bereksistensi

SANGIHE.SASTALPOS.COM- Dibanjiri Oleh Ribuan Pemuda Pemudi Kristen GMIST Se Resort Sangihe dan perwakilan Pemuda Resort Bitung , Selebrasi Paskah Sukses terlaksana di Lapangan Kulur. Tabukan tengah Minggu (16-04/2023).

Selebrasi Paskah Pemuda GMIST Juga Mendapat sambutan yang hangat Oleh Pejabat Bupati Sangihe dr . Rinny Tamuntuan Ketika menghadiri Ibadah Selebrasi.

“Dalam Suasana dan Persaudaraan yang tercipta, Saya Ucapkan Selamat berjumpa, Saya Patut memberikan Apresiasi Kepada Pengurus Kategorial Pemuda GMIST dan Panitia Pelaksana serta Seluruh Pemuda Dari Berbagai Resort yang telah berpartisipasi”. Ucap Tamuntuan.

Baca juga:  Dosen POLNUSTAR Bekali Ilmu Penerapan Sistim Rantai Dingin Kepada Nelayan Kecamatan Tamako

 

Semarak Selebrasi Paskah, Minggu (16-04/2023)
Foto: Stenly Pontolawokang

PJ Bupati juga berharap Momentum Selebrasi Paskah Pemuda GMIST menjadi tonggak untuk semakin berkomitmen membangun Eksistensi Pemuda GMIST Sebagai Peranya sebagai Garam dan terang dunia.

Turut hadir juga Wakil Ketua II DPRD Sangihe, Michael Thungari, Kepala Badan Kesbangpol Sangihe, Camat Tabukan Tengah, Utusan Sinode GMIST, Ketua Pemuda Sinode GMIST .

 

Reporter/Editor: Jay

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *